Rabu, 23 Mei 2012

Lima Jambhala

Api Homa jambala Hitam 22 mei 2012 

Lima Jambhala, selama ini telah diketahui sebagai Jambhala yang dapat
membantu atau meringankan beban kehidupan manusia. Khususnya dalam hal
memperoleh berkah kemakmuran supaya mereka yang mendapat berkah itu
mau melakukan amal bagi kemanusiaan, sehingga hidup busa lebih layak
dan sejahtera.

MENOLONG SESAMA
"Saling menolong adalah inti dari ajaran Buddha, kalau kita mau
melaksanakan ajaran Buddha dengan benar
niscaya orang tersebut akan
memperoleh berkah hingga dia bisa menolong sesama. Inilah inti dari
pelaksanaan ajaran Buddha Dharma itu," jelasnya, 
 
Dikatakan, Puja Lima Jambhala, yakni Jambhala Kuning, Putih, Merah,
Hijau dan Hitam merupakan perwujudan dari sifat-sifat manusia yang
sudah mencapai tahapan tertinggi alias yang sudah mencapai ke lima
jalan dan sepuluh bumi.

1.Jambhala Kuning misalnya, dia akan memperoleh manfaat dengan cara
menikmati harta yang berlimpah. Selain itu, dia juga akan terbebas
dari kemiskinan serta semua tekanan ekonomi.

2.Jambhala Putih yang merupakan perwujudan kasih sayang dari Chenrezig
atau Bodisttva Avaloktesvara akan memberikan manfaat menghilangkan
penderitaan atas kemiskinan dan sakit. Selain dapat pula mengurangi
karma buruk terhadap seseorang.

3.Jambhala Merah bertanggungjawab atas kemakmuran di alam manusia,
siapapun yang mengamalkannya dia
akan berjodoh memiliki pengaruh yang
besar, selain akan disukai oleh sesama.

4. Jambhala Hijau dan Hitam yang merupakan perwujudan dari Buddha
Timur Amongasiddhi akan memberikan manfaat menghilangkan semua nasib
buruk dan halangan (terhindar dari pencurian, hutang & kehilangan
kekayaan). Dengan perkataan siapapun yang ikhlas mempraktekkan ajaran
Jambhala HIjau semua harapan manusia akan terpenuhi.

5. Jambhala Hitam, siapapun yang menjalani hidupnya akan selalu
terjaga menuju jalan kebaikan, terutama bagi yang berusaha mensucikan
pikiran sehingga semua usahanya berjalan lancar.

0 komentar:

Posting Komentar

Analitic

Suasana angin Topan di surabaya november 2017

Suhu Malaysia yang gagal Panggil Shen

Upacara Buddha Tantrayana Kalacakra indonesia

Four Faces Buddha in Thailand 1 (Copy Paste Link ini) https://www.youtube.com/watch?v=jnI1C-C765I

SemienFo At Thailand 2 (Copy Paste Link ini) https://www.youtube.com/watch?v=GOzLybAhJ2s

Informasi

 
;